TIGARAKSA, SNOL Pemilihan bupati dan wakil bupati (Pilbup) Tangerang memasuki tahap pertarungan sesungguhnya. Empat pasang calon dari jalur partai politik ditetapkan KPU setempat untuk berlaga pada pesta demokrasi pada 9 Desember mendatang. Pasangan dari jalur independen tidak lolos verifikasi.

October 21st, 2012
Editorial-3
Posted in
Tags: 









